Senin, 24 Oktober 2011

ARTI SEBUAH KEBAHAGIAAN

setiap kita merindukan hidup yg bahagia. berbagai usaha dan kegiatan dilakukan utk memperoleh kebahagiaan. bekerja keras untk mendapatkan uang, berharap dengan banyaknya uang maka hidup akan bahagia.
ada yg mengatakan uang adalah segalanya, yg lain mengatakan uang bukan segalanya tetapi dgn uang maka segalanya dpt didapatkan.

Namun beda dengan yg dialami oleh Bung Hatta (renungan harian 2011), ketika ia berkeinginan meiliki sepatu yg bermerek dan berkualitas, sayang harganya mahal sekali. rasanya ia akan sangat bahagia jika bisa memiliki sepatu tersebut. apa yg dilakukanya, dia menabung dan menabung. namun, tabunganya selalu berkurang utk memenuhi keperluan keluarga atau orang-orang yang meminta bantuan. akhirnya, hingga Bung Hatta meninggal tdk pernah membeli sepatu tersebut.
baginya menjadi berarti/berguna bagi keluarga, kerabat dan orang lain, lebih membuatnya BAHAGIA daripada memiliki sepatu.



Jadi kebahagiaan bukan karena harta benda yg berlimpah, gaya hidup yg mewah, serba ada.
TETAPI kebahagiaan adalah ketika kita berguna/bermanfaat bagi orang lain.



4 komentar:

  1. Sepakat, kebahagiaan bukan di dapat dari harta kekayaan yang melimpah, tetapi bagaimana menjadikan hidup yang adalah anugrah ini menjadi berguna.

    BalasHapus
  2. orang kaya harta benda/materi belum tentu berguna, namun orang yg berguna pasti akan kaya harta/materi.

    BalasHapus
  3. tapi,, sanggupkah manusia bertahan dalam usaha mencapai kebahagiaan itu? Iyakan, apa solusinya...

    BalasHapus
  4. Yan: harusnya sanggup sejauh kkita mengerti dgn jelas dan benar arti sebuah kebahagiaan. jika tidak maka segala yg kita miliki akan menjadi beban maslah dalam hidup kita dan kita tdk bakalan merasakan yg namanya kebahagiaan hidup

    BalasHapus